Berita Nasional TV

Aksi Penjambretan Telepon Genggam Milik Karyawan Toko Sembako DI Cakung Terekam CCTV

Laporan: Tim Redaksi
Minggu, 31 Desember 2023 | 17:15 WIB

SinPo.tv -  Aksi penjambretan telepon genggam milik karyawan toko sembako di Cakung Jakarta Timur terekam kamera CCTV. Wajah pelaku terlihat jelas dan dikenal sebagai residivis kasus pencurian. Korban dan pemilik toko berniat menyelesaikan kasus ini secara kekeluargaan jika ada niat baik pelaku mengembalikan handphone korban.

VIDEOTERKAIT
Aplikasi Sinpo
VIDEOTERPOPULER