Berita Nasional TV

Aktivis 98 Jamin Prabowo-Gibran Hormati Kebebasan Berpendapat

Laporan: Tim Redaksi
Jumat, 19 Januari 2024 | 23:05 WIB

SinPo.tv -  Aktivis Gerakan Mahasiswa 98 Yogyakarta Haris Rusly Moti menyampaikan pengkritik pemerintah dibawah kepempinan Prabowo-Gibran ke depan dijamin akan dilindungi. Hal tersebut disampaikan saat menghadiri acara Prakarsa Aktivis Pro Persatuan dan Kemajuan di Markas Dpp Persaudaraan 98, Jalan Tebet Barat Jakarta Selatan.

VIDEOTERKAIT
Aplikasi Sinpo
VIDEOTERPOPULER